Aquarium Mini - Saat ini aquarium mini semakin populer dan banyak diminati oleh mereka para pecinta ikan hias yang tidak memiliki space yang cukup didalam rumah, tidak memiliki banyak waktu menguras dan membersihkan aquarium, kekurangan dana, dll.
Aquarium mini memiliki berbagai macam bentuk dan ukuran. Tentu saja, harganya pun sangat bervariasi tergantung bentuknya yang unik serta ukuran aquariumnya.
Jenis ikan yang dapat dimasukkan kedalam aquarium mini pun sangat bervariasi, namun aquarium mini tidak dapat menampung semua ikan yang Anda sukai karena keterbatasan ukuran aquarium.
Aquarium mini dengan USB memiliki harga yang cukup menarik dengan berbagai fitur yang dimilikinya, Aquarium ini ditenagai hanya dengan kabel USB yang dicolokkan ke laptop/PC Anda. Aquarium mini dengan USB dilengkapi fitur seperti pompa air, desk lamp, tempat alat tulis, dan lainnya.
Itulah Model dan Harga Aquarium Mini silahkan Anda memilih sesuai dengan kebutuhan dan kecocokan dengan desain rumah Anda. Semoga dapat menentukan aquarium yang disukai.
Jika Anda ingin mengetahui harga pasaran aquarium untuk aquascape atau aquarium yang lebih besar, Anda dapat mengunjungi Daftar Harga Aquarium Terbaru dan untuk mengetahui harga ikan dipasaran Anda dapat mengunjungi Daftar Harga Ikan Hias.
[Cara Budidaya Ikan]
Aquarium Mini Biorb |
Jenis ikan yang dapat dimasukkan kedalam aquarium mini pun sangat bervariasi, namun aquarium mini tidak dapat menampung semua ikan yang Anda sukai karena keterbatasan ukuran aquarium.
Baca Juga Daftar Harga Aquarium Terbaru
Model dan Harga Aquarium Mini
Saat ini banyak sekali model aquarium mini yang beredar di pasaran, ada yang memiliki bentuk aquarium labirin, aquarium dengan aquaponic, aquarium bola lampu, dan masih banyak model yang lainnya. Berikut beberapa contoh model desain dan harga aquarium mini.
Aquarium Mini dengan Lampu LED
Model Aquarium Mini dengan Lampu LED |
Jika Anda ingin menambahkan Aquarium mini di rumah atau kantor Anda, tetapi terbatas ruangan yang terbatas dan tidak mau pemeliharaan yang sulit. Dengan memiliki 5 tahap filtrasi yang menjaga air tetap jernih dan bebas dari racun sisa pakan ikan, aquarium ini sangat cocok untuk Anda.
Anda hanya perlu menambahkan ikan kecil atau udang, dan menambahkan tanaman aquascape dan bebatuan yang Anda suka. Dan nikmati memelihara ikan kesayangan Anda.
Fitur :
- Terbuat dari Acrlylic - 10 kali lebih kuat dibandingkan kaca, 50% lebih ringan dan 93% lebih cerah.
- 5 tahap filtrasi - Biological, Mechanical, Chemical, Water Stabilization, dan Oxygenation.
- Tegangan listrik rendah
- Cahaya LED - Built-in lampu LED yang dirancang sesuai dengan aquarium Anda
- Filter Cartridge - Filter untuk Aquarium biOrb "Satu ukuran cocok untuk semua"
- Ukuran 4 Galon/15 Liter
Harga Aquarium Mini dengan Lampu LED di Amazon sebesar Rp. 1.950.000
Baca Juga Daftar Harga Ikan Hias Terbaru
Aquarium Mini dengan USB
Aquarium Mini dengan USB |
Model : Aquarium Mini LS0404 - USB Desktop Aquarium Mini Fishtank
Ukuran : 220 x 110 x 145 mm
Bahan : Plastik
Pilihan Warna : Hitam dan Putih
Fitur :
- Terdapat layar LCD yang dapat menampilkan jam, tanggal, hari, temperatur, alarm, dan timer.
- Lampu LED yang dapat diputar 360 derajat.
- Terdapat 6 melodi alam yang akan menenteramkan yang mendengarnya.
- Pompa air yang akan menjaga air tetap bersih.
- Dilengkapi kotak untuk menyimpan alat tulis
Aquarium Bulat Mini dengan Air Terjun
Aquarium Bulat Mini dengan Air Terjun |
Bila Anda kurang menyukai bentuk aquarium yang biasa-biasa saja, maka aquarium bulat ini dapat menjadi solusi alternatif bagi Anda yang mengidamkan aquarium di atas meja kerja Anda.
Aquarium ini juga memiliki fitur air terjun yang unik dan lampu LED yang menyatu dengan aquarium.
Brand : Tetra
Model : Tetra 29008 - Waterfall Globe Aquarium
Ukuran : 1,8 Galon Air
Fitur :
- Air terjun yang unik
- Tombol On/Off untuk lampu LED
- Pompa air dengan daya dari filter
- Filtrasi berbasis catridge
Aquarium Mini Trapesium |
Berbeda dengan aquarium bulat sebelumnya, aquarium mini trapesium menjadi alternatif berikutnya bila Anda menginginkan bentuk yang berbeda dari yang biasanya. Cahaya yang keluar dari dasar aquarium sangat cocok dengan bebatuan yang transparan.
Brand : Tetra
Model : Tetra 29050 - LED Betta Tank
Ukuran : 7,2 x 8,5 x 9,5 Inchi
Berat : 1 Pounds
Fitur :
- Cahaya dari dasar aquarium (4 Lampu LED, dengan tombol on/off)
- Lubang pemberian makan yang mudah
- Power dengan baterai 3AA atau dapat di charge dengan kabel USB mikro (Tidak termasuk dalam pembelian)
Harga Aquarium Mini Trapesium di ebay sebesar Rp. 230.000 - 300.000
Aquarium Mini untuk Ikan Cupang
Aquarium Mini untuk Ikan Cupang |
Anda seorang pecinta ikan cupang ? sepertinya Anda akan suka dengan aquarium mini berikut ini. Aquarium yang memiliki 3 ruang untuk ikan cupang kesayangan Anda, akan menambah rasa cinta terhadap ikan cupang yang dimiliki.Sangat cocok di letakkan di rumah atau di kantor Anda.
Brand : Aqueon
Model : Aqueon Betta Falls
Brand : Aqueon
Model : Aqueon Betta Falls
Ukuran : 16,9 x 11 x 11,4 Inchi
Berat : 4,1 Pounds
Fitur :
Harga Aquarium Mini dengan Aquaponic di amazon sebesar Rp. 700.000 - Rp. 1.000.000Berat : 4,1 Pounds
Fitur :
- Air terjun yang mengalir
- Desain ramping dan melengkung, sangat cocok untuk meja kantor Anda
- Aliran filtrasi yang cukup tenang ditambah cartridge filter untuk menjaga air tetap bersih
- Di sisi samping ruangg terdapat lapisan buram untuk mencegah ikan cupang melihat satu sama lain.
Harga Aquarium Mini untuk Ikan Cupang di amazon sebesar Rp. 650.000 - Rp. 700.000
Aquarium Mini dengan Aquaponic
Aquarium Mini dengan Aquaponic |
Membersihkan aquarium pasti sangat menyusahkan dan tidak menyenangkan. Menyiram dan memupuk tanaman juga bukan tugas yang mudah. Tapi ketika memelihara ikan dan menanam tanaman secara bersama menjadi suatu hal yang menarik bukan ?
Aquarium mini dengan aquaponic menjadi solusi buat Anda, inovasi ini memungkinkan tanaman sayuran tumbuh diatas aquarium untuk membersihkan air di aquarium. Sedangkan kotoran dan sisa pakan yang tidak habis, secara alami akan menyuburkan tanaman diatas.
Brand : Aquafarm
Model : Aquafarm - Aquaponic Garden and Self Cleaning Aquarium
Ukuran : 13,3 x 9,4 x 13,3 Inchi
Berat : 7,9 Pounds
Fitur :
Aquarium mini dengan aquaponic menjadi solusi buat Anda, inovasi ini memungkinkan tanaman sayuran tumbuh diatas aquarium untuk membersihkan air di aquarium. Sedangkan kotoran dan sisa pakan yang tidak habis, secara alami akan menyuburkan tanaman diatas.
Brand : Aquafarm
Model : Aquafarm - Aquaponic Garden and Self Cleaning Aquarium
Ukuran : 13,3 x 9,4 x 13,3 Inchi
Berat : 7,9 Pounds
Fitur :
- Versi terbaru, pompa air yang tidak bising dan di dalam air
- Aquarium yang dapat membersihkan sendiri
- Kotoran dan sisa pakan ikan menyuburkan tanaman, dan tanaman membersihkan air
Baca Juga Jenis Filter Aquarium untuk Ikan Hias
Aquarium Mini Klasik
Aquarium Mini Klasik |
Bila Anda ingin aquarium mini murah meriah, Anda dapat membuatnya sendiri dengan membeli beberapa kaca lalu ditempelkan dengan lem. Untuk Aquarium seperti itu, Anda hanya perlu uang sekitar Rp. 80.000. Harga yang cukup murah bukan ?
Harga Aquarium Mini Buatan Sendiri di pasaran sekitar Rp. 50.000 - Rp. 150.000
Itulah Model dan Harga Aquarium Mini silahkan Anda memilih sesuai dengan kebutuhan dan kecocokan dengan desain rumah Anda. Semoga dapat menentukan aquarium yang disukai.
Jika Anda ingin mengetahui harga pasaran aquarium untuk aquascape atau aquarium yang lebih besar, Anda dapat mengunjungi Daftar Harga Aquarium Terbaru dan untuk mengetahui harga ikan dipasaran Anda dapat mengunjungi Daftar Harga Ikan Hias.
[Cara Budidaya Ikan]
0 Comments